Istana Alhambra: Saksi Bisu Kejayaan dan Keruntuhan Islam di Spanyol (3)
“Istana Alhambra menjadi saksi bisu bagaimana raja terakhir Bani Ahmar bernama Muhammad XII – atau dikenal sejarawan barat sebagai Boabdil – mempertahankan wilayahnya dari serangan pasukan Salib selama 8 bulan. Hingga akhirnya Muhammad XII mengakui kekalahannya dan mengajukan perdamaian dengan Raja Ferdinand V dan Ratu Isabellah. Perjanjian damai tersebut dilakukan pada tanggal 25 November 1491…