Mozaik Peradaban Islam

Tag archive

Tanggapan

Islam dan Sains Modern: Perspektif Muthahhari (1): Ragam Tanggapan Muslim terhadap Sains Modern

in Studi Islam

Banyak ilmuwan Islam yang menjustifikasi sikap mereka dengan mengatakan bahwa sains modern adalah semata-mata perkembangan lebih lanjut dari apa yang berkembang dalam peradaban Islam. Oleh Zainal Abidin Bagir[1] Ada beberapa tipologi yang menggambarkan ragam tanggapan Muslim terhadap sains modern.[2]  Di sini saya tak ingin membahasnya secara spesifik, namun sekadar secara sederhana mencoba memetakan empat kecenderungan…

Teruskan Membaca