Dinasti Umayyah (9): Tragedi Karbala dan Petaka Sejarah

“Tanpa mereka sadari, perlakuan mereka yang demikian biadab telah menyalakan benih-benih perpecahan besar dalam sejarah Islam. Yazid dan segenap aparaturnya, sedang bersama-sama membakar kursi kekhalifahan Dinasti Umayyah yang sudah susah payah dirakit oleh Muawiyah. Sejak tragedi Karbala, kursi kekhalifahan Bani Umayyah tidak pernah lagi stabil. Pemberontakan demi pemberontakan meletus di berbagai daerah.”  —Ο—   Ketika … Continue reading Dinasti Umayyah (9): Tragedi Karbala dan Petaka Sejarah