Tasannun dan Tasyayyu’, Bertemu Lagi Dalam Tasawuf (4)

“Istilah taqiyyah, berarti tidak mengungkapkan misteri Ilahi—termasuk di dalamnya tidak mengumbar penjelasan-penjelasan esoteris/batini yang diterima dari para imam— kepada masyarakat awam dan bukan menyembunyikan kesyiahan, karena bagi kaum sufi pemisahan mazhab sudah tidak relevan.” Oleh: Haidar Bagir Nah, sekarang, kita akan menginjak kepada bagian akhir pembahasan ini. Jika dalam fikih dan kalam tasannun dan tasyayyu‘ … Continue reading Tasannun dan Tasyayyu’, Bertemu Lagi Dalam Tasawuf (4)