Zaman Keemasan Islam (2): Kebangkitan Dinasti Abbasiyah

Khalifah al-Mamun sangat terinspirasi oleh kebijaksanaan rasionalisme Yunani yang dia percaya dapat menjadi kunci untuk membuka sebagian besar cabang ilmu pengetahuan — termasuk keyakinan religius. Pada tahun 129 H/747 M sebuah kelompok gerakan politik yang disebut Bani Abbasiyah melakukan pemberontakan terbuka kepada Dinasti Umayah yang telah berkuasa selama lebih dari 80 tahun. Di bawah kepemimpinan … Continue reading Zaman Keemasan Islam (2): Kebangkitan Dinasti Abbasiyah