Mozaik Peradaban Islam

Tag archive

Kolonial

Invasi Prancis ke Aljazair (23): Skema Besar Eropa

in Monumental

Abdul Qadir memang telah memberi warna dalam sejarah Islam dan Timur Tengah. Namun di mata Prancis dia hanya salah satu bagian kecil sandungan yang mesti dilewati untuk melaksanakan agenda terbesar mereka, yakni penaklukan dunia. Setelah Aljazair sepenuhnya dikuasai oleh para kolon (orang-orang Eropa yang menetap di Aljazair), masyarakat Muslim benar-benar terjerumus ke dalam keterbelakangan, bahkan…

Teruskan Membaca

Invasi Prancis ke Aljazair (1): Sebuah Permulaan

in Monumental

“Invasi Prancis ke Aljazair adalah awal dari seluruh rangkaian proses kolonialisasi Eropa di Afrika dan sekaligus awal dari usaha meruntuhkan Kesultanan Ustmaniyah untuk selamanya.” –O– Artikel ini akan membahas invasi Prancis ke Aljazair pada tahun 1830, yang merupakan sebuah langkah fundamental pertama yang menandai keseriusan negara-negara Eropa untuk menyerang Kesultanan Ustmaniyah (Ottoman), dengan tujuan untuk…

Teruskan Membaca