Mozaik Peradaban Islam

Tag archive

Motoris - page 3

Perjalanan Rosie Gabrielle Memeluk Islam (2): Wawancara (1)

in Mualaf

Saya tidak perlu tinggal di tempat-tempat mewah, tidak keberatan berkemah setiap malam, dan tidak masalah tidak mandi selama seminggu atau lebih. Pada Mei 2017, selagi melakukan trip sendirian melintasi Benua Afrika, Rosie Gabrielle diwawancarai oleh Jenny dari situs webuyanybike.com. Beberapa pertanyaan mengenai sejak kapan Rosie mengendarai motor, sudah ke mana saja, mendapat biaya dari mana,…

Teruskan Membaca

Perjalanan Rosie Gabrielle Memeluk Islam (1): Berjuang dengan Penyakit

in Mualaf

Saya mengalami sembilan operasi besar dari usia 5 hingga 25 tahun. Ginjal kiri saya diangkat. Semua arteri di-bypass. Saya masih mengalami banyak kesulitan dari (penyakit) ini. Pada Januari 2020 lalu, berbagai media di Indonesia ramai memberitakan tentang masuk Islamnya seorang wanita asal Kanada. Sosoknya menarik perhatian media karena dia merupakan seorang motoris tunggal yang telah…

Teruskan Membaca