Mozaik Peradaban Islam

Tag archive

Keturunan Nuh

Kisah Nabi Hud (2): Hud Si Orang Gila

in Studi Islam

“Wahai Hud! Engkau tidak memberikan bukti yang jelas kepada kami dan kami tidak akan meninggalkan tuhan kami atas perintahmu. Kami tidak percaya kepadamu. Kami hanya percaya bahwa salah satu dari tuhan kami telah merasukimu dengan cara yang buruk.” Setelah Nabi Hud AS diutus oleh Allah untuk memberi peringatan kepada Kaum Ad, dia berbicara kepada mereka.…

Teruskan Membaca

Kisah Nabi Hud (1): Kaum Ad

in Studi Islam

Kaum Ad adalah anak-anak keturunan Nabi Nuh dari jalur Sem. Mereka dianugerahi fisik yang kuat dan sempurna. Mereka terkenal akan keahlian dalam membangun bangunan-bangunan tinggi yang megah. Tidak lama setelah Allah SWT menenggelamkan umat Nabi Nuh, muncullah suatu kaum yang disebut dengan Kaum Ad. Alquran tidak menjelaskan berapa rentang waktu antara peristiwa banjir besar sampai…

Teruskan Membaca

Kisah Nabi Nuh (12): Akhir Banjir, Awal Mula Kehidupan

in Studi Islam

Al-Tabari berkata, “Di dunia ini hari ini, anak-anak Adam adalah keturunan langsung dari Nuh dan tidak ada keturunan Adam lainnya.” Lalu bagaimana dengan nasib manusia-manusia lainnya? Setelah bahtera tiba di al-Judi, Alquran mengabadikan momen-momen yang terjadi di sana: Dan difirmankan: “Hai bumi telanlah airmu, dan hai langit (hujan) berhentilah,” dan airpun disurutkan, perintahpun diselesaikan dan…

Teruskan Membaca