Mozaik Peradaban Islam

Author

Aldi Daniealdi - page 165

Aldi Daniealdi has 1976 articles published.

Rabi’ah Al-Adawiyah Ibu para Sufi (4) : Kembali Kepada Cinta Sejatinya, Tuhan

in Tokoh

“Saat ajalnya tiba, Rabi’ah menolak didampingi oleh siapapun, sekalipun orang-orang yang ingin mendampinginya adalah orang-orang yang sangat  soleh” –O–   Rabi’ah hidup seperti manusia lainnya, menjalani hidup hingga usia lanjut. Pada saat sakit, Rabi’ah mendapat kunjungan dari tiga orang sahabatnya, yaitu Hassan al-Basri, Malik bin Dinar dan Syaqiq al-Baikhi. Mereka membahas tentang ketulusan dan kejujuran.…

Teruskan Membaca

Dinasti Umayyah (6); Meratakan Jalan untuk Yazid

in Sejarah

Ahnaf bin Qais berkata, “anda sudah tau penduduk Irak tidak menyukai anda. Mereka sudah membenci anda. Tapi mereka tidak pernah membenci Ali dan Hasan sejak mereka mencintai keduanya. Anda harus ingat bahwa anda tidak punya alasan di hadapan Allah kalau tetap menampilkan Yazid di atas Hasan dan Husein, dan anda sudah tahu siapa mereka…”  —Ο—…

Teruskan Membaca

Aturan bagi Perempuan Arab Saudi (2): Gerakan Perlawanan

in Lifestyle

“Masalah perempuan yang mengemudi adalah, tentu saja, bukan politik, bukan pula agama, tapi ini adalah masalah sosial.” –O– Terdapat beberapa kejadian yang dianggap kontroversial oleh dunia internasional terkait sepak terjang Mutawa (Polisi Syariah Arab Saudi). Pada tahun 2002, Mutawa menghalang-halangi tim pemadam kebakaran untuk memasuki gedung sekolah perempuan ketika terjadi kebakaran dengan alasan para perempuan…

Teruskan Membaca

Abdul Muthalib (6); Lahirnya Cahaya yang Dinantikan

in Tokoh

“Pada satu malam Abdul Muthalib bermimpi bertemu kembali dengan suara yang dulu pernah memerintahkannya untuk menggali Sumur Zamzam. Suara itu membisikan padanya bahwa nama cucunya berasa dari al-Ham, yang berarti Muhammad atau Ahmad.” —Ο—   Setelah diyakini situasi sudah aman, masyarakat Mekkah berbondong-bondong kembali ke rumah mereka dengan suka cita. Beberapa penduduk yang penasaran tentang…

Teruskan Membaca

Aturan bagi Perempuan Arab Saudi (1): Antara HAM dan Syariah

in Lifestyle

“Aturan-aturan tersebut dibuat dengan dasar yang berbeda-beda, diantaranya berdasarkan hukum Islam, alasan keamanan, ataupun tafsir atas kebutuhan sosial setempat.” –O– Arab Saudi menerapkan segudang peraturan bagi para warga perempuannya yang apabila dilihat dari kacamata peradaban barat merupakan sebuah pelanggaran Hak Asasi Manusia (HAM) berat. Bagi barat, peraturan khusus untuk para perempuan merupakan salah satu bentuk…

Teruskan Membaca

Ibnu Bathuthah, Penjelajah Terbesar Sepanjang Masa (13): Imam Mahdi

in Travel

“Mereka berseru, ‘atas nama Allah, wahai sang Imam zaman, atas nama Allah, datanglah! Korupsi merajalela, dan ketidakadilan tersebar luas!’” –O– Setelah bertemu orang suci dan menziarahi makam-makam suci di Shiraz, Ibnu Bathuthah hendak melanjutkan perjalanan ke Baghdad. Namun sebelum sampai ke sana, dia harus melewati dulu beberapa kota, yaitu Kazarun, Zaydan, Huwayza, dan Kufah. Di…

Teruskan Membaca

Pesantren al-Hidayah: Pusat Deradikalisasi Anak-Anak Mantan Teroris

in Islam Nusantara

“Awalnya, kata Ghazali, cukup sulit mengubah paradigma anak-anak para teroris yang menjadi santrinya. Mereka sangat membenci polisi. Namun, seiring berjalannya waktu, sikap itu berubah. Di pesantren inilah mereka diajarkan bahwa Islam adalah agama rahmatan lil ‘alamin bukan agama yang mengajarkan kebencian dan kekerasan.” —Ο—   Kedudukan pesantren bagi bangsa Indonesia sangat vital. Inilah sistem dasar…

Teruskan Membaca

Abdul Muthalib (5); Menghadapi Abrahah

in Tokoh

“Abdul Muthalib berkata: “Kami tidak ingin memeranginya karena kami tidak memiliki kekuatan. Ka’bah adalah rumah Allah SWT yang mulia dan suci, dan rumah kekasih-Nya Ibrahim. Jika Ia mencegahnya, maka itu adalah rumah-Nya dan tempat suci-Nya, namun jika Ia membiarkannya, maka demi Allah kami tidak memiliki kekuatan untuk mempertahankannya.” —Ο—   Berita meninggalnya Abdullah di Madinah…

Teruskan Membaca

Masjid Isa Ibn Maryam; Landmark Kota Syracuse, yang Menjadi Simbol Kerukunan Antar Umat Beragama

in Arsitektur

“Mereka menyadari sepenuhnya, daripada merenovasi bangunan, jauh lebih sulit membangun kerukunan.” —Ο—   Di Amerika Serikat setidaknya terdapat lima masjid yang diberi nama Masjid Isa ibn Maryam yaitu Masjid Esa Ibn Maryam, yang terletak di Stratford, Connecticut, didirikan pada 2003.[1]; Masjid Isa Ibn Maryam di Newark, Delaware; Houston, Texas; di Columbus, Ohio; dan yang terakhir…

Teruskan Membaca

Dinasti Umayyah (5); Lahirnya Ide Untuk Mengangkat Yazid Sebagai Khalifah

in Sejarah

“Ide untuk mengangkat Yazid sebagai khalifah disadari sepenuhnya oleh Muawiyah dan pengikutnya sebagai suatu yang tidak mudah, bahkan nyaris mustahil secara politik apalagi agama. Seperti berencana mendirikan benang basah. Tapi mereka tetap memaksakan untuk melakukannya. Rangkaian rencana ini, pada ujungnya kelak akan menuai bencana besar dalam sejarah kaum Muslimin yang dampaknya tetap terasa hingga sekarang.”…

Teruskan Membaca