Mozaik Peradaban Islam

Tag archive

Barat

Seyyed Hossein Nasr (3): Riwayat Hidup: Manusia “Pontifikal” di Pengasingan Barat

in Studi Islam

Nasr menulis buku Islam dalam Cita dan Fakta, menurut William C. Chittick, mungkin inilah satu-satunya buku tentang Islam yang ditulis Muslim taat tapi tak menyingung perasaan orang Kristen. Oleh Zainal Abidin Bagir[1] Nasr tak akan menolak, atau justru bangga, disebut bukan manusia modern. Baginya manusia modern adalah manusia Promethean, yang memberontak melawan Langit meski sukses…

Teruskan Membaca

Peneliti Barat Akui Puasa Rutin Jangka Panjang itu Menyehatkan

in Ramadania

Selain memiliki nilai ibadah, puasa juga punya manfaat positif bagi kesehatan jika dilakukan dalam jangka panjang. Mulai dari membantu menjaga kestabilan berat badan, hingga meningkatkan kualitas tidur. Demikian disampaikan oleh peneliti dari Pennington Biomedical Research Centre di Lousiana, Corby Martin, dikutip dari CNN. Dalam studi yang dia lakukan terhadap 218 responden, ditemukan bahwa puasa dalam jangka…

Teruskan Membaca

Allamah Thabathabai: Filosof dan Mufasir Muslim Kontemporer (12): Dialog dengan Henry Corbin (2)

in Tokoh

Bagi Thabathabai, sejarah pemikiran  Islam terlalu didominasi oleh dimensi personal dalam rangka memuja prestasi kemajuan kelompok maupun tokoh tertentu, tetapi pada saat yang sama seperti tak memperhatikan dimensi sosialnya yang sering justru lebih penting dan mendalam.  Pertemuan kedua antara Profesor Henry Corbin dengan Allamah Thabathabai berlangsung tahun 1961 di desa dekat Damavand, tempat Thabathabai…

Teruskan Membaca