Mozaik Peradaban Islam

Tag archive

Pernikahan

Siapa Penggubah Syair Cinta Nabi Barzanji (17): Barzanji dalam Ragam Tradisi di Indonesia (3)

in Studi Islam

Ketika mahallul qiyam (yaitu berdiri ketika kalimat asyarakal badru….) masyarakat meyakini bahwa Nabi Muhammad saw turut hadir di dalam acara tersebut. Berdirinya para peserta undangan ini adalah sebagai bentuk penghormatan terhadap Nabi. Walimatussafar Walimatussafar adalah perjamuan makan yang disediakan oleh pihak tuan rumah kepada para tamu dalam rangka tasyakuran acara pemberangkatan haji. Tujuan diadakannya walimatussafar…

Teruskan Membaca

Siapa Penggubah Syair Cinta Nabi Barzanji (16): Barzanji dalam Ragam Tradisi di Indonesia (2)

in Studi Islam

Pada umumnya kegiatan walimah di Indonesia ada empat jenis, yaitu Walimatul Urs, Walimatul Khitan, Walimatussafar, dan Walimah Wakirah. Dan di seluruh kegiatan ini, biasanya selalu ada upacara Barzanji. Kata walimah adalah kata serapan dari Bahasa Arab yang makna asalnya adalah jamuan makan yang disediakan untuk para tamu sebagai bentuk rasa syukur.[1] Sementara itu Kamus Besar…

Teruskan Membaca

Sejarah Hidup Nabi Muhammad SAW (8): Peristiwa Penting di Tahun Gajah (1)

in Sejarah

Aminah, bunga Quraisy kebanggaan Bani Zuhrah yang paling tinggi nasab dan kemuliaannya, mendapatkan lamaran. Ayahnya berkata, “Pemimpin Bani Hasyim telah datang meminangmu menjadi isteri anaknya, Abdullah.” Setelah lepas dari altar pengorbanan, Abdullah bin Abdul Muthalib seperti dilahirkan kembali. Ayahnya, Abdul Muthalib, memutuskan untuk segera menikahkan putra bungsu kesayangannya itu. Abdul Muthalib mengajak Abdullah ke rumah…

Teruskan Membaca

Bangsa Mongol dan Dunia Islam (21): Melamar Putri Ong Khan

in Sejarah

Marco Polo dalam catatan sejarahnya menulis, Temujin meminta putri Ong Khan untuk dinikahkan. Ong Khan menjawab, “Kembalilah dan katakan kepadanya bahwa aku dengan segera lebih memilih melemparkan putriku ke dalam nyala api ketimbang mesti menyerahkannya kepadanya!” Semua orang menyadari bahwa Ong Khan sudah tua dan semakin mendekati akhir karirnya, tetapi tidak ada yang tahu pasti…

Teruskan Membaca

Kisah Tentang Adam (12): Qabil dan Habil (2)

in Studi Islam

“Korban dari Qabil tidak diterima. Suatu hari, Qabil mendatangi Habil ketika dia menggembalakan ternak kecilnya di gunung dan tertidur. Dia mengangkat batu besar dan menghantam kepala Habil.” –O– Melanjutkan riwayat dari Ibnu Abbas, Ibnu Mas’ud, dan beberapa sahabat Nabi lainnya dari artikel sebelumnya: “Ketika Adam pergi, Qabil dan Habil mempersembahkan korban. Qabil selalu membanggakan bahwa…

Teruskan Membaca